Apa Itu Diabetes? Penjelasan Singkat dan Cara Mencegahnya

Apa itu diabetes? Diabetes adalah kondisi saat kadar gula dalam darah terlalu tinggi. Ini bisa terjadi karena tubuh tidak memproduksi insulin dengan cukup, atau insulin yang ada tidak bekerja sebagaimana mestinya. Padahal, insulin dibutuhkan untuk membantu gula masuk ke dalam sel tubuh dan diubah jadi energi. Ciri-Ciri Diabetes yang Sering Terjadi Mengenali gejala sejak awal […]
BABY BLUES SYNDROME

Apa Itu Baby Blues Syndrome? Baby blues adalah kondisi emosional yang sering dialami oleh ibu baru dalam beberapa hari hingga minggu setelah melahirkan. Kondisi ini ditandai dengan perasaan sedih, cemas, mudah marah, serta perubahan suasana hati yang cepat. Baby blues merupakan respons alami terhadap perubahan hormon, kelelahan, dan tekanan psikologis yang terjadi setelah persalinan. Gejala […]
Tanya Jawab dan Penjelasan singkat Seputar Nyeri Sendi (FAQ)

1. Apa itu Nyeri Sendi? Nyeri sendi adalah rasa sakit, kaku, atau ketidaknyamanan yang terjadi pada satu atau lebih sendi tubuh. Penyebabnya bisa beragam, mulai dari kelelahan hingga penyakit kronis seperti osteoartritis dan rheumatoid arthritis. 2. Apa Penyebab Utama Nyeri Sendi? Nyeri sendi dapat disebabkan oleh: Osteoartritis – Pengapuran sendi akibat penuaan Rheumatoid arthritis – […]
Maag: Penyebab, Gejala, dan Pengobatannya

1. Apa Itu Maag? Maag adalah gangguan pencernaan yang menyebabkan rasa tidak nyaman atau nyeri di perut bagian atas. Kondisi ini bisa bersifat ringan hingga kronis dan sering kali disebabkan oleh pola makan yang buruk, stres, atau infeksi bakteri Helicobacter pylori. 2. Kenapa Maag bisa terjadi? Beberapa faktor yang dapat memicu maag meliputi: Pola makan […]
CARPAL TUNNEL SYNDROME (CTS)? Kenali Gejalanya dan Tau Penyebabnya.

Apa itu Carpal Tunnel Syndrome (CTS): Apakah anda pernah mengalami nyeri, kesemutan atau bahkan mati rasa seperti kebas atau baal pada jari dan pergelangan tangan? Kadang gelaja tersebut hilang lalu timbul kembali dan ketika pada malam hari gejala tersebut menjadi berat? Bisa jadi anda mengalami Carpal Tunnel Syndrome (CTS). Carpal tunnel adalah sebuah jalur kecil […]
Apa itu Saraf Kejepit? Kenali Gejalanya dan Tau Penyebabnya.

Saraf terjepit, istilah yang sudah sering kita dengar sehari-hari, adalah salah satu gangguan saraf yang umum. Namun, apakah anda sudah sering mendengar atau mengetahui penyebab dan perawatan untuk saraf terjepit? Saraf terjepit terjadi karena berbagai faktor, Pada umumnya, Saraf terjepit bisa terjadi karena apa saja, trauma berat seperti jatuh, trauma ringan yang berulang dalam jangka […]